TT6222403_Sistem Komunikasi Analog_SLR_S1TT06A/B TT6222403_Sistem Komunikasi Analog_SLR_S1TT06A/B

Mata kuliah Sistem Komunikasi Satu merupakan mata kuliah wajib yang membahas konsep-konsep sinyal dan spektrum, teorema modulasi analog (seperti Amplitude Modulation dan Angle Modulation) dan unjuk kerja dari sistem komunikasi analog. Di Mata Kuliah ini juga dipelajari mengenai konsep dasar dari akses jamak paling sederhana yaitu frequency division multiple access beserta frequency hopping.

Sistem Komunikasi Analog diwajibkan bagi mahasiswa sebagai prasyarat Sistem Komunikasi Digital. Pelaksanaan perkuliahan dilakukan melalui bentuk tatap muka, presentasi dan diskusi.